e-Commerce RatuJawi Laundry ASRI SIAPCASH Contact

Minggu, 02 Juli 2023

Cara menghilangkan tulisan ACTIVATE WINDOWS secara permanen



Berikut beberapa langkah yang bisa Anda lakukan saat akan menghilangkan tulisan Activate Windows pada layar laptop:

  • Langkah pertama yang harus Anda lakukan yaitu membuka > program registry editor dengan cara menekan kombinasi shortcut Windows +R. Atau dikolom seach ketik > regedit dan tekan tombol keyboard enter atau > OK




  • Kemudian buka folder ; > desktop HKEY_CURRENT_USER lalu klik Control Panel setelah itu klik > Desktop. Berikutnya, klik dua kali pada file > Paint Desktop Version









  • Langkah selanjutnya yaitu mengubah value data yang sebelumnya angka 0 menjadi angka 1 dan klik OK untuk menerapkan perubahan yang sudah disesuaikan.

Jika semua langkah tersebut sudah dilakukan, restart komputer Anda untuk menerapkan aktivasi windows secara permanen.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Sudah ada siaptoko di bisnis anda ?

Berikut adalah gambaran dari seperangkat komputer kasir modern yang Anda butuhkan : Komputer Kasir: • Prosesor: Intel Core i5 • Layar: 16 in...